Monday 30 September 2013

SOFTNOT (Software Notaris & PPAT)

SOFTWARE NOTARIS DAN PPAT, Untuk membuat sebuah Minuta, Salinan, dan Akta, terkadang Notaris memerlukan waktu yang lama jika kita membuatnya dengan sistem manual pada microsoft word.
Lalu bagaimana caranya agar dalam pembuatan Minuta, Salinan, dan Akta menjadi lebih mudah ????
Untuk itu kami memberikan solusi untuk anda, dengan "SOFTNOT (Software Notaris & PPAT)".
Dengan software ini anda dapat membuat Minuta, Salinan ataupun AKTA PPAT semudah membuat dokumen biasa...
Berikut adalah Fitur-fitur yang ada didalam "SOFTNOT (Software Notaris & PPAT)" :
1. About
Form ini berisi Daftar Tombol Fungsi Sehingga kita dapat dengan mudah melihat menu-menu apa saja yg ada dalam software ini.
2. Cetak Form PPAT
Form ini berfungsi untuk mencetak data berupa AKTA yg sudah terseting dalam format AKTA PPAT secara otomatis sehingga kita tidak perlu lagi mengatur setting print.
3. Menu Hapus Garis
Form ini berfungsi untuk menghapus garis-garis yg sudah dibuat secara otomatis oleh software ini, menu yg ada pada form ini adalah:
- Hapus Garis Datar (untuk menghapus garis patah-patah pada akhir kalimat)
- Hapus Garis Pinggir (untuk menghapus garis pinggir yg terdapat pada bagian tepi kalimat)
- Hapus Garis Datar & Pinggir (untuk menghapus kedua garis datar & pinggir)
- Hapus Sisa Baris Kosong (untuk menghapus sisa baris kosong pada kalimat)
- Hapus Track Change (untuk menghapus sisa baris pada bullet numbering).
4. Menu Terbilang
Form ini berfungsi untuk membuat secara otomatis bentuk angka maupun jam dan merubahnya secara otomatis dalam bentuk terbilang.
5. Menu Uraian Tanggal
Form ini berfungsi untuk membuat tanggal secara otomatis dan langsung merubah kedalam bentuk terbilang.
6. Seting Format Akta
Menu ini berfungsi untuk membuat seting format akta secara otomatis sehingga kita tidak perlu lagi untuk merubah atau menseting ukuran kertas, margin, ukuran font, jenis font, paragraf dll. sehingga tidak perlu memakan waktu untuk membuat seting format akta.
7. Menu Garis Datar
Menu ini berfungsi untuk membuat garis datar pada seluruh akhir kalimat.
8. Menu Satu Garis Datar
Menu ini digunakan untuk membuat satu garis datar pada akhir kalimat.
9. Menu Proses Minuta/Salinan
Form ini berfungsi untuk membuat proses minuta, salinan atau PPAT. Proses ini dapat kita atur sesuai dengan kebutuhan dalam membuat Salinan, Minit ataupun AKTA PPAT. Menu yg terdapat didalamnya adalah:
- Nomor Halaman Otomatis (dapat diseting sesuai kebutuhan)
- Garis Datar Otomatis (dapat diseting sesuai kebutuhan)
- Garis Pinggir Otomatis (dapat diseting sesuai kebutuhan)
- Cek Indent sudut & panjang garis (dapat diseting sesuai kebutuhan)
- Warna Garis
- Deteksi Jumlah Halaman - Penutup Salinan, Minuta atau AKTA PPAT otomatis (dapat diseting sesuai kebutuhan)
- Cap atau Stempel otomatis (dapat diseting sesuai kebutuhan).
10. Menu Cetak Minuta/Salinan
Form ini berfungsi untuk mengatur seting print secara otomatis sehingga hasil yg dikeluarkan/out put berupa bentuk salinan/minuta. Fitur yg terdapat didalamnya yaitu:
- Deteksi Priter Secara Otomatis (dapat diseting sesuai kebutuhan)
- Deteksi Jenis Printer dan Ukuran Kertas
- Deteksi Jumlah Kertas dan Halaman Secara Otomatis
- SubMenu Print beberapa halaman/halaman tertentu.
Daftar Tombol Ribbon yg mudah digunakan, Berikut tampilan Tool Software Notaris :

Hanya dengan Rp.1.500.000,-/PC anda Notaris dapat dengan mudah membuat Seting maupun Cetak Minuta, Salinan atau AKTA PPAT. pekerjaan pun akan lebih cepat selesai sehingga klien pun senang....
Untuk pembelian lebih dari 2PC akan dikenakan diskon 10% untuk tiap PC nya.
Untuk Penjelasan dan pemesanan lebih lanjut dapat langsung menghubungi Handres Setiawan, A.md.PerKes di:
Hp :
+62897 9392 904

Pin BB: 
74AD3108
Email :
drez23@windowslive.com

Dapat anda lihat juga di andres-olx.co.id atau di Andres-Bukalapak.com

Oficial Website http://tempatbelanja.wix.com/softnot

Berikut langkah-langkah Pemesanan atau Maintenance program secara online dapat dilihat disini


My Profil